Wednesday, May 04, 2005

Split second's love

Pernahkah Anda memandang seseorang yang Anda telah kenal lama sebelumnya dengan perasaan berbeda? Beberapa saat yang lalu bila Anda memandangnya tidak ada perasaan apapun yang timbul tetapi pada kali lain Anda memandangnya seolah your heart skip a beat. Pernahkah terpikir bahwa kita dapat jatuh cinta in just a split second?

Gue pernah, and it feels strange. Dulu gue pernah punya pengalaman seperti itu dimana gue bertemu seorang lawan jenis yang sehari harinya gue anggap biasa saja tetapi suatu hari pada saat gue melihat dia somehow...out of the blue...just in one blink..I think I feel in love with him.

It happened to me pada pagi 11 tahun yang lalu, dimana pada saat itu gue dan dia sedang menunggu kedatangan seorang teman dan kita berdua duduk di suatu cafe dengan ditemani segelas kopi hangat. Sebetulnya sudah lama gue kenal dengan dia and in fact he's one of my best friend tapi pagi itu rasanya ada yang beda pada saat kita duduk berdua, entah kenapa gue merasa I had butterfly on my stomach when I look into his eyes. Strange..you bet....

Setiap orang diciptakan dengan sisi positif dan keunikan masing-masing, and if you look deeper than you can see it. Barangkali itu yang dirasakan oleh Julia Roberts pada saat dia memutuskan menikah dengan Lyle Lovett, tentunya Anda masih ingat betapa terkejutnya Anda mendengar berita itu. Seorang artis yang sampai saat ini masih masuk dalam list The Most Beautiful People versi suatu majalah dapat menikah dengan seorang yang notabene dikatakan jelmaan Beast dari Disney movie (hey..I'm not the one who invented the nickname yah). Although we know the end of the story, tapi dia berhasil melihat sisi positif dari si lelaki and look for more than skin deep.

Jadi bila Anda masih belum menemukan Mr Charming or Mrs Right, terkadang Anda tidak perlu melihat jauh tapi lihatlah sekeliling Anda dan try to find the good in him. Maybe he's the one we're looking for..we just fail to see it. Btw, the man who spent his morning coffee with me is the one whom I said "I do" in front of the altar.

3 Comments:

At 2:02 PM, Blogger Rea Yohannes said...

:)... so that's how it began... :D

 
At 3:49 PM, Blogger Lely said...

;-) Mon.. so sweeeeet, jadi inget lyric lagu I finally found someone:
....
We started over coffee, we started out as friends
It's funny how from simple things, the best things begin

This time it's different, dah dah dah dah
It's all because of you, dah dah dah dah
It's better than it's ever been
'Cause we can talk it through ....
--------------------------------
Elo banget deh Mon... :-)
Kalo diinget2.. pernah juga sih ngalamin kayak gitu.. tapi ga berlanjut kayak elo heheheh

 
At 10:01 PM, Anonymous Anonymous said...

Moniiic .... cerita elo asli indah dah. Apalagi diakhiri dgn pernyataan bahwa si Mr Ngopi adalah papanya Kayla.

 

Post a Comment

<< Home